Berikut ini adalah pertanyaan dari nabilallxzy pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Madihin adalah salah satu bentuk sastra lisan Banjar di Kalimantan Selatan (Kawi, 1994: 3). Menurut Seman (2008: 5), nama madihin berasal dari kata madah, yakni sejenis puisi lama dalam sastra Indonesia. Pendapat ini beralasan karena kesenian madihin menyajikan syair-syair sebagai suatu puisi.
Penjelasan:
- jangan lupa follow akun ku
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ferisawulansari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Jun 22