B. Isilah titik-titik pada soal-soal berikut dengan benar!1. Suatu gerakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari BbngGilang123 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

B. Isilah titik-titik pada soal-soal berikut dengan benar!1. Suatu gerakan yang memiliki sebuah tujuan untuk mendapatkan kedaulatan serta memisahkan diri dari suatu wilayah atau kelompok manusia disebut ......
2. Integrasi berasal dari bahasa Inggris yaitu integration yang berarti ....
3. Tempat ibadah dari lima agama yang terkumpul menjadi satu kompleks di Bali adalah ....
4. Ancaman dan gangguan keamanan yang terjadi di wilayah perbatasan adalah .......
5. Dasar hukum bela negara adalah ............
6. Usaha yang bertujuan untuk menggugah kemampuan adalah ....
7. Sikap bela negara yang dilakukan peserta didik adalah ....
8. Corak masyarakat Indonesia adalah.........
9. Terorisme adalah ....
10. Tokoh yang merancang gambar yang berkaitan lambang negara yang disempurnakan adalah ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Separatisme Politis.

2. Kesempurnaan atau keseluruhan.

3. Puja Mandala

4. -Pencurian ikan dan melaut melewati batas

   -Perebutan wilayah, misal salah satu pulau kecil di perbatasan diakui         negara lain

   -Penyusupan benda-benda asing dan berbahaya

5.  Undang Undang Dasar Tahun 1945, Pasal 27 ayat (3) mengamanatkan bahwa “Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara”. Pasal 30 ayat (1) mengamanatkan bahwa “Tiap-tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam usha pertahanan dan keamanan negara”

6. Tantangan adalah suatu hal atau usaha bertujuan atau bersifat menggugah kemampuan.

7. -Belajar sungguh-sungguh.

   -Saling menghormati antar warga sekolah.

8. Kebudayaan dan masyarakat merupakan satu kesatuan yang tak dapat dipisahkan. masyarakat dapat bertahan hidup karena menghasilkan kebudayaan, kebudayaan itu ada karena dihasilkan oleh masyarakat. dan melalui kebudayaanlah segala corak kehidupan masyarakat dapat diketahui.

9. Serangan-serangan terkoordinasi yang bertujuan membangkitkan perasaan teror terhadap sekelompok masyarakat.

10. Syarif Abdul Hamid Alkadrie.

Semoga membantu

@rafy_an_p

jangan lupa di follow ya teman teman

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rafyanugrahp1812 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 May 21