Soal1. Sebutkan dan jelaskan tiga bentuk gerakan senam lantai?2. Jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari baesony633 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Soal1. Sebutkan dan jelaskan tiga bentuk gerakan senam lantai?
2. Jelaskan apa yang du maksud dengan gerakan guling depan
3. Sebutkan langkah-langkah dalam melakukan sikap lilin ?
4. Sebutkan macam macam matras yang di gunakan dalam olah raga senam lantai?
5. Jelaskan urutan/tahapan dalam melakukan gerakan sikap kayang?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sikap Kayang.

Sikap Lilin.

Handstand

2. Guling depan adalah gerakan menggulingkan badan ke depan dengan menggunakan tubuh bagian belakang mulai dari tengkuk, punggung, pinggul, dan panggul.

3. a Pertama berbaringlah terlentang dengan kedua tangan berada di samping badan, dan pandangan menghadap lurus ke atas.

b. Kemudian kaki dirapatkan supaya pada saat diangkat keatas posisi badan dapat seimbang.

c. Angkat kedua kaki lurus ke atas (masih dalam keadaan rapat).

4. Innerspring Mattress.

Hybrid Mattress.

Pillow Top.

Gel Mattress.

Air Bed.

Memory Mattress atau Visco Mattress.

Latex Mattress.

5. a. Sikap awal berdiri tegak kemudian kedua kaki agak dibuka selebar bahu.

b. Luruskan lengan ke atas, tengadahkan kepala, lentingkan badan ke belakang kemudian secara perlahan sampai kedua lengan menyentuh lantai.

d. Pertahankan posisi tersebut beberapa saat hingga sebelum kembali ke sikap awal.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adeliaaldini dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jul 21