Berikut ini adalah pertanyaan dari renimanis pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
PJOK [kelas VII]✨soal :
—————————————————————————
1. Sejarah perkembangan permainan sepak
bola di Indonesia diawali dari warga Tionghoa yang mendirikan perkumpulan sepak bola di Jakarta dan Surabaya. Untuk mewadahi perkumpulan tersebut maka pada tanggal 19 April 1930 dibentuklah PSSI dengan ketua ....
a. R. Maladi
b. dr. Poerwosoedarmo
c. Mr. Wongsonegoro
d. Ir. Soeratin Sosrosugondo
2. Teknik dasar menendang bola merupakan salah satu gerak yang paling dominan dalam permainan sepak bola. Teknik menendang
bola biasanya digunakan untuk....
a. mencetak gol ke gawang lawan
b. memberi umpan bola kepada lawan
c. mempermainkan lawan dalam lapangan
d. menunjukkan keahliannya dihadapan lawan
3. Gerakan teknik menendang bola dapat dilakukan dengan berbagai macam cara disesuaikan dengan posisi pergelangan kaki saat akan menendang. Gerakan menendang bola dengan cara memutar pergelangan kaki ke dalam dan dikunci dapat disimpulkan teknik .....
a. menendang bola dengan ujung tumit
b. menendang bola dengan kaki bagian
luar
c. menendang bola dengan kaki bagian
dalam
d. menendang bola dengan kaki bagian punggung
4. Teknik dasar menendang bola merupakan salah satu gerakan yang paling banyak dilakukan dalam pertandingan sepak bola. Teknik gerakan kaki yang benar saat menendang bola dilakukan dengan cara ....
a. menyodok tepat mengenai bola
b. menekan tepat mengenai bola
c. mengayun tepat mengenai bola
d. mendorong tepat mengenai bola
5. Teknik menendang bola dengan kura-kura kaki penuh digunakan untuk tendangan keras ke arah gawang lawan saat terjadi pelanggaran. Sikap pergelangan kaki yang benar untuk mendapatkan hasil tendangan bola yang keras dengan kura-kura kaki penuh sebaiknya ....
a. menekuk kaki ke luar dan dikunci
b. menekuk kaki ke dalam dan dikunci
c. menekuk kaki ke atas dan dikunci
d. menekuk kaki ke bawah dan dikunci
6. Pemain sepak bola yang profesional akan menggunakan segala macam teknik menendang bola untuk menguasai lapangan permainan. Salah satu hasil tendangan bola yang melambung tinggi sangat ditentukan oleh....
a. posisi badan saat akan menendang
b. letak kaki tumpu yang berada di samping bola
c. perkenaan kaki saat menendang bola tepat di tengah bola
d. perkenaan kaki saat menendang bola di bawah garis tengah bola
7. Lionel Messi dijuluki sebagai raja umpan bola dan tendangan khusus sehingga selalu menjadi tumpuan tim saat pertandingan. Yang dimaksud dengan tendangan khusus
dalam permainan sepak bola adalah....
a. tendangan yang diberikan khusus untuk pemain
b. tendangan bebas yang langsung ke arah gawang
c. tendangan bola yang diumpakan saat dalam permainan
d. tendangan bola yang dilakukan oleh pemain saat permainan dimulai
8. Pemain sepak bola yang sudah berpengalaman dalam sebuah pertandingan sering melakukan teknik operan-operan pendek ke temannya karena ....
a. lebih akurat arah operannya
b. lebih indah untuk dipertontonkan
c. lebih cepat serangannya ke arah pertahanan lawan
d. lebih mengutamakan keindahan teknik tinggi dalam permainan
9. Analisis pernyataan teknik dasar menghentikan bola berikut ini!
1) Bersiap menghadap arah datangnya bola.
2) Badan sedikit condong ke depan, kedua
lengan di samping badan
3) Sambut arah datangnya bola dengan telapak kaki menghadap ke depan
4) Pergelangan kaki ditahan dan tumit menghadap ke bawah
Pernyataan di atas dapat disimpulkan sebagai teknik dasar ....
a. menghentikan bola dengan sol sepatu
b. menghentikan bola dengan kaki bagian luar
c. menghentikan bola dengan kaki bagian dalam
d. menghentikan bola dengan kaki bagian punggung
10. Analisis gambar teknik menghentikan bola di bawah ini yang tepat :
• gambar di lampiran!
a. menghentikan bola dengan dada
b. menghentikan bola dengan paha
c. menghentikan bola dengan perut
d. menghentikan bola dengan telapak kaki
______
note :
• 50 poin
• jawab asal-asalan report! (poin hilang)
• sekian, terimakasih.
—————————————————————————
1. Sejarah perkembangan permainan sepak
bola di Indonesia diawali dari warga Tionghoa yang mendirikan perkumpulan sepak bola di Jakarta dan Surabaya. Untuk mewadahi perkumpulan tersebut maka pada tanggal 19 April 1930 dibentuklah PSSI dengan ketua ....
a. R. Maladi
b. dr. Poerwosoedarmo
c. Mr. Wongsonegoro
d. Ir. Soeratin Sosrosugondo
2. Teknik dasar menendang bola merupakan salah satu gerak yang paling dominan dalam permainan sepak bola. Teknik menendang
bola biasanya digunakan untuk....
a. mencetak gol ke gawang lawan
b. memberi umpan bola kepada lawan
c. mempermainkan lawan dalam lapangan
d. menunjukkan keahliannya dihadapan lawan
3. Gerakan teknik menendang bola dapat dilakukan dengan berbagai macam cara disesuaikan dengan posisi pergelangan kaki saat akan menendang. Gerakan menendang bola dengan cara memutar pergelangan kaki ke dalam dan dikunci dapat disimpulkan teknik .....
a. menendang bola dengan ujung tumit
b. menendang bola dengan kaki bagian
luar
c. menendang bola dengan kaki bagian
dalam
d. menendang bola dengan kaki bagian punggung
4. Teknik dasar menendang bola merupakan salah satu gerakan yang paling banyak dilakukan dalam pertandingan sepak bola. Teknik gerakan kaki yang benar saat menendang bola dilakukan dengan cara ....
a. menyodok tepat mengenai bola
b. menekan tepat mengenai bola
c. mengayun tepat mengenai bola
d. mendorong tepat mengenai bola
5. Teknik menendang bola dengan kura-kura kaki penuh digunakan untuk tendangan keras ke arah gawang lawan saat terjadi pelanggaran. Sikap pergelangan kaki yang benar untuk mendapatkan hasil tendangan bola yang keras dengan kura-kura kaki penuh sebaiknya ....
a. menekuk kaki ke luar dan dikunci
b. menekuk kaki ke dalam dan dikunci
c. menekuk kaki ke atas dan dikunci
d. menekuk kaki ke bawah dan dikunci
6. Pemain sepak bola yang profesional akan menggunakan segala macam teknik menendang bola untuk menguasai lapangan permainan. Salah satu hasil tendangan bola yang melambung tinggi sangat ditentukan oleh....
a. posisi badan saat akan menendang
b. letak kaki tumpu yang berada di samping bola
c. perkenaan kaki saat menendang bola tepat di tengah bola
d. perkenaan kaki saat menendang bola di bawah garis tengah bola
7. Lionel Messi dijuluki sebagai raja umpan bola dan tendangan khusus sehingga selalu menjadi tumpuan tim saat pertandingan. Yang dimaksud dengan tendangan khusus
dalam permainan sepak bola adalah....
a. tendangan yang diberikan khusus untuk pemain
b. tendangan bebas yang langsung ke arah gawang
c. tendangan bola yang diumpakan saat dalam permainan
d. tendangan bola yang dilakukan oleh pemain saat permainan dimulai
8. Pemain sepak bola yang sudah berpengalaman dalam sebuah pertandingan sering melakukan teknik operan-operan pendek ke temannya karena ....
a. lebih akurat arah operannya
b. lebih indah untuk dipertontonkan
c. lebih cepat serangannya ke arah pertahanan lawan
d. lebih mengutamakan keindahan teknik tinggi dalam permainan
9. Analisis pernyataan teknik dasar menghentikan bola berikut ini!
1) Bersiap menghadap arah datangnya bola.
2) Badan sedikit condong ke depan, kedua
lengan di samping badan
3) Sambut arah datangnya bola dengan telapak kaki menghadap ke depan
4) Pergelangan kaki ditahan dan tumit menghadap ke bawah
Pernyataan di atas dapat disimpulkan sebagai teknik dasar ....
a. menghentikan bola dengan sol sepatu
b. menghentikan bola dengan kaki bagian luar
c. menghentikan bola dengan kaki bagian dalam
d. menghentikan bola dengan kaki bagian punggung
10. Analisis gambar teknik menghentikan bola di bawah ini yang tepat :
• gambar di lampiran!
a. menghentikan bola dengan dada
b. menghentikan bola dengan paha
c. menghentikan bola dengan perut
d. menghentikan bola dengan telapak kaki
______
note :
• 50 poin
• jawab asal-asalan report! (poin hilang)
• sekian, terimakasih.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. D
2. A
3. D
4. C
5. B
6. D
7. B
8. A
9. A
10. A
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Kswndn31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Feb 22