Berikut ini adalah pertanyaan dari ivamerson96 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
a. 129 cm
b. 66 cm
Penjelasan dengan langkah-langkah:
a. Keliling persegi panjang+ keliling setengah lingkaran
=((2×p)+(2×l)) + (½πd)
=((2×14)+(2×12))+(½×22/7×14)
=(28+24) + 77
=52 + 77
=129 cm
b. Keliling persegi panjang
=(2×p)+(2×l)
=(2×16)+(2×12)
=32+24
=66 cm
yang b ini, saya cuman pake keliling persegi panjang karena setengah lingkaran nya itu sama aja sama setengah lingkaran yg hilang. Jadi, kalo disatukan sama aja sebenernya.
Assalamu'alaikum moderator, ini jawaban saya cari sendiri, soal ini bukan mudah buat beberapa siswa, jadi saya rasa jawaban saya aman. Tapi mungkin aja masi ada moderator yg mau delete jawaban saya, karena jawaban saya direport sama orang iri (karena poin jawabannya gede). Semoga aja gak sejahat itu warga brainly :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ZackyDM dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 22 Jun 22