Sebutkan dan jelaskan kebutuhan menurut sifatnya.contohkanlah. #_#

Berikut ini adalah pertanyaan dari christo01 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan dan jelaskan kebutuhan menurut sifatnya.contohkanlah.







#_#

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kebutuhan Manusia Menurut Sifatnya

Kebutuhan Jasmani dan Rohani

Kebutuhan manusia terjadi beberapa kategori, ada yang termasuk ke dalam sifat, waktu, pemenuhan, dan juga berdasarkan intensitas. Kemudian, pada pemabahasan kali ini akan lebih mengenai kebutuhan dari manusia sendiri yang beradasrkan sifat. Dikarenakan jika berdasarkan sifatnya, kebutuhan manusia terdapat dua yaitu kebutuhan secara jasmani dan juga rohani. Dimana yang akan dijelaskan dibawah

1. Kebutuhan Jasmani

Kebutuhan jasmani adalah sebuah kebutuhan yang dimana langsung dapat dirasakan secara langsung oleh fisik dari seseorang yang dimana akan dirasakan langsung oleh tubuh manusia tersebut. Kemudian, jika kebutuhan jasmani seorang manusia tidak terpenuhi maka akan membawa masalah bagi manusia tersebut.

Contoh:

- Makanan dan minuman

- Pakaian

- Olahraga

- Kesehatan

- Istirahat cukup

Sebagaimana yang dicontohkan diatas, apabila hal-hal tersebut idak terpenuhi dengan biak maka akan membahayakan bagi sang pemilik tubuh itu sendiri. JIka tidak makan, maka akan menderita gizi buurk, apabila tidak sering olahraga dan istirahat maka akan lebih sering terkena penyakit. Apabila tidak menggunakan pakaian, maka seseorang akan kehilangan sebuah jati dirinya.

2. Kebutuhan Rohani

Kebutuhan rohani sendiri adalah sebuah kebutuhan yang dimana berbentuk immaterial, yang dimana memiliki arti berbagimacam kebutuhan manusia yang memiliki keterkaitan terhadap psikologis dari seorang manusia. Kemudian, hal ini berbeda dengan kebutuhan jasmani yang dimana kebutuhan rohani tidak nampak dari fisik seseorang, tetapi dapat dirasakan oleh jiwa manusia itu sendiri yang berada paling dalam. Selain itu, kebutuhan ini tidak memilki keterkaitan dengan fisik dari seseorang manusia sehingga apabila dilihat dengan menggunakan mata maka tidak akan nampak.

Contoh dari kebutuhan Rohani adalah:

- Ibadah

- Menuntut ilmu

- Rekreasi

- Mengerjakan hobi

- Melihat pemandangan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurhayatii26071997 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21