Bagaimana cita rasa dapat memengaruhi makanan

Berikut ini adalah pertanyaan dari aidilakbar98401 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana cita rasa dapat memengaruhi makanan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Salah satu kunci utama bagi industri pangan hingga kuliner untuk menembus pasar yang ada sekarang adalah memperhatikan cita rasa (taste). Faktor utama yang memengaruhi daya penerimaan terhadap suatu makanan adalah rangsangan rasa yang ditimbulkan oleh makanan tersebut. Terdapat berbagai komponen yang berperan dalam menentukan rasa makanan, beberapa di antaranya adalah aroma, bumbu dan penyedap.

Rasa asin merupakan rasa dasar dan sebagai salah satu bumbu utama dalam setiap masakan, biasanya terdiri dari mineral natrium (Na) dan klorin (Cl). Garam (NaCl) dalam bahan pangan dapat memengaruhi cita rasa makanan dengan meningkatkan rasa pada berbagai bahan dan untuk menutupi rasa pahit. Selain memberi tambahan rasa, garam juga memiliki fungsi pangan dan peran lain dalam proses pembuatan. Seperti memengaruhi tekstur, membuat produk lebih tahan lama, hingga membuat warna produk menjadi lebih menarik.

semoga membantu ya kak:)

#belajarbersamabrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rimbi3568 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22