Berikut ini adalah pertanyaan dari pandaunyu33 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
jawaban:
penjelasan:
1.Pengemasan merupakan tahapan akhir dalam proses pengolahan pangan sebelum dipasarkan pengemasan seringkali menjadi salah satu faktor penentu kesuksesan suatu produk olahan di pasar kemasan yang baik tentunya harus dapat memenuhi harapan konsumen beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk dapat memenuhi harapan konsumen adalah sebagai berikut.
a. Kemasan harus dapat melindungi isi dengan baik mudah dibuka dan mudah ditutup serta mudah dibawa.
b. Bentuk dan ukuran menarik serta sesuai kebutuhan.
c. Labeling harus jelas dan komplit.
d. Bahan kemasan harus ramah lingkungan.
jawaban:
2.Bahan Untuk Membuat Tape Ketan:
Ketan putih 1 kg.
Ragi 1 butir.
Gula.
Daun pisang untuk membungkus tape.
Cara Membuat Tape Ketan Khas Magelang:
Cuci ketan putih sampai bersih, lalu rendam kira-kira selama 2 jam, lalu tiriskan.
Selanjutnya kukus sampai ketan putih matang setelah itu angkat.
Saat ketan kukus sudah dingain, lalu taburi ragi yang telah dihancurkan dan diayak halus sampai rata.
Siapkan gula yang dicairkan dengan sedikit air.
Siapkan daun pisang untuk membungkus, lalu bugkus ketan putih yang telah diberi ragi tersebut, tiap bungkus diberi 1 sendok gula cair.
Letakkan di dalam wadah, tutup rapat untuk fermentasi. Diamkan kira-kira 2 malam.
Jika sudah tercium bau wangi, tape ketan sudah siap untuk dihidangkan.
Penjelasan:
Semoga membantu ya:v
jangan lupa kasih tanda suka ya:)))
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CJENJIE dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 08 Aug 22