apa manfaat sknni untuk instutusi penyelenggara pengujian dan sertifikasi ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitimus6211 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa manfaat sknni untuk instutusi penyelenggara pengujian dan sertifikasi ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Manfaat SKKNI untuk institusi penyelenggara pengujian dan sertifikasi, yaitu:

  • Sebagai acuan untuk penyelenggaraan pelatihan, sertifikasi, serta penilaian.
  • Sebagai acuan untuk merumuskan paket-paket suatu program pelatihan yang sesuai dengan level dan kualifikasinya.

Pembahasan:

SKKNI (Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia) merupakan rumusan kemampuan kerja yang mencakup aspek keterampilan atau keahlian, pengetahuan, serta sikap kerja yang relevan dengan syarat jabatan dan pelaksanaan tugas yang ditetapkan sesuai dengan ketentuan perundang-undangan.

SKKNI adalah standar kompetensi yang diperlukan oleh beberapa institusi/lembaga yang berhubungan dengan pengembangan sumber daya manusia. SKKNI bermanfaat untuk institusi pendidikan dan pelatihan, institusi penyelenggara pengujian dan sertifikasi, pemerintahan, dunia usaha atau industri, dan organisasi komunitas lainnya.

Pelajari lebih lanjut:

Materi tentang pengertian kompetensi pada : yomemimo.com/tugas/32351841

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Scholarly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 12 Aug 22