Jelaskan hubungan analisis swot dan pengambilan keputusan. Dan menurut anda

Berikut ini adalah pertanyaan dari delaananda2376 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan hubungan analisis swot dan pengambilan keputusan. Dan menurut anda mengapa para manajer sering menggunakan analisis swot dalam mendukung pengambilan keputusan mereka? berikan penjelasan beserta contohnya. *.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena analisis swot diciptakan untuk membantu perusahaan untuk mengetahui sektor mana saja yang perlu dipertahankan dan yang mana perlu di ubah

Penjelasan:

hubungan analisis swot dan pengambilan keputusan adalah

1. untuk mengambil suatu keputusan, perlu untuk menganalisa aspek-aspek yang ada. Sehingga keputusan yang di ambil tidak sembarangan, jadi perlu untuk melihat dari berbagai aspek suatu perusahaan lalu dikaitkan dengan kondisi yang sedang di hadapi maupun di masa mendatang.

2. dengan analisis swot, kita dapat mengetahui kekuatan, kelemahan, peluang/kesempatan dan juga ancaman yang dimiliki dan dihadapi perusahaan.

3. setelah mengetahui kekuatan, kelemahan, peluang/kesempatan juga ancaman yang dimiliki dan dihadapi perusahaan, maka dapat dipilah menjadi beberapa keputusan yang berkaitan dengan masalah yang sedang di hadapi, darimana masalah itu muncul, solusi jangka pendek dan persiapan strategi menghadapi langkah kedepannya.

contoh :

supermarket A mengalami penurunan transaksi dalam 3 tahun terakhir akibat jumlah supermarket sekitar semakin bertambah. dan sang manager supermarket A mengadakan rapat internal guna mendiskusikan dengan para jajaran supermarket A. hasil rapat yang di adakan ditemukan keunggulan(strenght), kelemahan(weakness), peluang(opportunity) dan ancaman(thread) dari supermarket A. Dari situlah sang manager dan tim melakukan analisa dari data yang didapatkan. setelah itu dapat di tentukan strategi sesuai dengan kondisi supermarket A yang sedang dihadapi. misalkan supermarket A, dari hasil yang didapat memiliki keunggulan yang lebih banyak dari supermarket lain tetapi memiliki kelemahan yang cukup banyak dibanding supermarket lain namun kelemahan ini dapat menjadi peluang bagi supermarket A untuk bertumbuh pesat. Maka manager dan tim pun mengupayakan strategi yang berpusat pada keunggulan yang menjadi kekuatan dari supermarket A dan menjadikan ini sebagai peluang (opportunity) untuk mengalahkan saingan dalam tempo waktu 3 hingga 5 tahun mendatang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yerechris dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Sep 22