4.Apa isi infografis tersebut? 5.Tuliskan 3 kata dalam infografis tersebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari mreyhanalhabsi pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

4.Apa isi infografis tersebut?
5.Tuliskan 3 kata dalam infografis tersebut beserta artinya! ​
4.Apa isi infografis tersebut? 5.Tuliskan 3 kata dalam infografis tersebut beserta artinya! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

4. Isi dari infografis tersebut adalah cara untuk menghindari paparan Covid-19 saat musim penghujan tiba.

5. Berikut adalah 3 kata dalam infografis tersebut dan artinya

Masker = alat perlindungan diri dari paparan udara yang kotor maupun penyakit yang menyebar melalui udara yang digunakan untuk menutupi hidung dan mulut.

Protokol kesehatan = Protokol kesehatan adalah segala bentuk upaya kesehatan dengan sejumlah tindakan yang perlu dilakukan dalam rangka pencegahan penyakit.

Diare = penyakit yang menyebabkan penderitanya sering buang air besar dengan kondisi tinja yang encer

Pembahasan

Infografis adalah visualisasi data yang digunakan untuk menyampaikan sebuah informasi yang kompleks kepada para pembaca untuk dapat memahami dengan lebih cepat dan juga mudah. Infografis dapat diartikan pula sebagai media informasi yang mana disajikan dari bentuk teks menjadi bentuk visual.

Penjelasan:

#belajar bersama branly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mclarende1425 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Jan 23