Sebutkan Dan Jelaskan Jenis Jenis Rempah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari triwiraambarita pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan Dan Jelaskan Jenis Jenis Rempah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. KUNYIT : Kunyit memiliki fungsi sebagai pewarna alami, yaitu warna kuning. Sebagai salah satu bahan untuk membuat jamu, mafaat kunyit memiliki khasiat antibakteri, antijamur, dan antivirus.

2. PALA : rempah-rempah ini mengandung minyak atsiri yang menjadi komponen campuran untuk parfum dan sabun.

3.Wijen : Wijen biasanya diolah untuk salah satu komponen penting minyak nabati dengan mengekstrak bijinya. Wijen juga menjadi bahan penting untuk menghias onde-onde dan makanan lainnya supaya terlihat cantik dan bercita rasa gurih.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh xdri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 21 May 23