Contoh pengolahan makanan tradisional dengan kearifan lokal serta caranya!

Berikut ini adalah pertanyaan dari bila4050 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh pengolahan makanan tradisional dengan kearifan lokal serta caranya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh nya adalah nasi bambu, nasi bambu dibuat dengan, nasi dan santen yang di beri bumbu dan di racik, setelah itu kemudian nasi tersebut dimasukan ke dalam bambu yang sudah di bersihkan dan di potong sekitar 30cm, setelah itu nasi dimasukan dan ditutup menggunakan daun pisang, kemudian di bakar selama kurang lebih 30-45menit hingga bambu terlihat hangus, setelah matang bambu di belah menggunakan pisau, dan nasi bambu bakar siap disajikan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andrioian3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 26 Apr 22