sebutkan elemen elemen dari biaya overhead pabrik !

Berikut ini adalah pertanyaan dari anggi8589 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan elemen elemen dari biaya overhead pabrik !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut adalah elemen dari biaya overhead pabrik:

  1. Biaya bahan penolong
  2. Biaya perbaikan dan juga pemeliharaan
  3. Biaya tenaga kerja yang tidak secara langsung dibayarkan
  4. Biaya yang terjadi dari adanya sebuah penilaian dari adanya sebuah aktiva tetap
  5. Biaya yang dimana terbentuk dikarenakan waktu yang berjalan
  6. Biaya overhead lainnya yang dimana secara langsung membutuhkan sebuah pengeluaran dari uang tunai.

Pembahasan

Biaya oerhead pabrik adalah sebuah bentuk dari elemen biaya produksi yang dimana berdasarkan objek pengeluaran yang ada. Biaya dari overhead pabrik itu sendiri akan disebut sebagai sebuah biaya konversi, yaitu sebuah biaya yang akan digunakan untuk melakukan pengkonversian dari bahan baku menjadi sebuah produk jadi.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang biaya yomemimo.com/tugas/229847

2. Materi tentang biaya yomemimo.com/tugas/18253789

3. Materi tentang biaya yomemimo.com/tugas/9817614

-----------------------------

Detil jawaban

Kelas: 10

Mapel: Ekonomi

Bab: Bab 1 - Ilmu Ekonomi dan Permasalahannya

Kode: 10.12.1

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dannyrizkypp5cqqg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Nov 18