cara menjadi pembisnis restoran adalahplisss jawab dia lumayan dapat 16

Berikut ini adalah pertanyaan dari MUDAHDIINGAT732 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Cara menjadi pembisnis restoran adalah

plisss jawab dia
lumayan dapat 16 point​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Tentukan Tema RestoranJika ingin memulai usaha restoran, tentukan tema seperti apa yang akan digunakan pada restoran tersebut.
  2. Pilih Lokasi RestoranSetelah tahu konsepnya, mulai tentukan lokasi untuk restoran tersebut.
  3. Nama RestoranMemilih nama untuk restoran memang gampang-gampang susah. Nama mencerminkan apa yang ada di dalamnya, terlebih ini adalah sebuah jasa masakan untuk dinikmati hampir semua orang.
  4. Tulis Menu RestoranSekarang Anda sudah di tahap di mana harus menentukan menu restoran.
  5. Buat Persediaan RestoranPersediaan ini penting, karena restoran harus memiliki bahan-bahan makanan persediaan untuk dapat terus melayani pelangganya dengan maksimal.
  6. Seleksi Staf RestoranRestoran tentu membutuhkan beberapa pekerja yang ahli di bidangnya. Ada beberapa bagian yang harus dipegang oleh staf yang ditunjuk langsung.
  7. Maksimalkan Promosi Restoran Anda
  8. Setelah semua langkah dijalankan, saatnya untuk berpromosi dengan maksimal.

Penjelasan:

semoga membantu

jadikan jawaban tercedas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh noviriyanti2021 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22