perbedaan dari berbagai teori dan jenis kewirausahaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nabilapujianti18 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perbedaan dari berbagai teori dan jenis
kewirausahaan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengertian Kewirausahaan

Sering kita mendengar istilah kewirausahaan dan mengidentikkannya dengan berbisnis secara mandiri. Kewirausahaan sendiri terdiri dari dua suku kata, yaitu Wira dan Usaha. Wira memiliki arti sebagai pejuang, pahlawan, berbudi luhur, manusia unggul, berwatak agung dan gagah berani. Sedangkan Usaha memiliki arti perbuatan amal, berbuat sesuatu dan bekerja. Secara etimologi, Wirausaha memiliki pengertian pejuang atau pahlawan yang berbuat sesuatu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eldhawansysatu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Jun 22