perbedaan daging merah dan daging putih apa gan?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nomen244 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perbedaan daging merah dan daging putih apa gan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Perbedaan daging merah dan daging putih yang utama adalah kadar lemak di dalamnya. Daging putih mengandung protein rendah lemak, sementara daging merah memiliki kadar lemak lebih tinggi. Namun, kandungan vitamin seperti zat besi, zinc, dan vitamin B pada daging merah lebih tinggi.

Jenis zat besi pada daging yang disebut heme iron lebih mudah diserap tubuh ketimbang zat besi dari protein nabati. Meski demikian, konsumsi daging merah berlebihan meningkatkan risiko menderita berbagai penyakit seperti kanker usus, penyakit jantung dan pembuluh darah, dan diabetes.

Ditambah lagi jika proses pengolahan daging dilakukan dalam suhu tinggi seperti memanggang, bisa menyebabkan munculnya zat karsinogenik penyebab kanker.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ALFcM dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22