Berikut ini adalah pertanyaan dari shintaidit pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Kelebihan
Sebagai wujud upaya dalam mengkoreksi ide yang sudah dimiliki sebelumnya, dengan adanya teknik sharing atau bertukar pikiran dapat menjadikan bahan koreksi ide bisnis yang muncul.
Sebagai salah satu sumber pembelajaran dalam memperoleh informasi, bertukar fikiran melalui keluarga, sahabat ataupun teman kerja memungkinkan muncullnya ide ide bisnis yang awalnya tidak terfikirkan sebelumnya.
Dapat menampung masukan kritik dan saran untuk perbaikan ide bisnis yang dimiliki, karena dengan bertukar pikiran seseorang dalam mengeluarkan pendapat mengenai ide bisnis akan direspon keterkaitan dengan ide bisnis tersebut, kelebihan dan kekuranganya, hal-hal apa yang seharusnya dipersiapkan, dan berbagai masukan untuk perbaikan ide bisnis yang akan dijalani.
Memperoleh gambaran lebih terkait bisnis, dengan adanya sharing atau bertukar pikiran seseorang dapat memperoleh gambaran lebih terkait bisnis yang akan dijalani. Apalagi ketika kita sharing dengan orang yang sudah berpengalaman dan berkecimbung di dunia bisnis, pastinya akan banyak hal yang pengetahuan yang kita peroleh
Kekurangan
Kebenaran informasi diragukan keakuratanya, karena bertukar pikiran itu merupakan pendapat dari seseorang, sehingga apa yang ia katakan kita tidak tahu kebenaranya, dia berbicara benar atau tidak.
Dapat mempengaruhi alur ide bisnis yang sudah direncanakan Pengaruh dari adanya sharing atau bertukar pikiran dengan seseorang dampaknya luar biasa. Bisa saja masukan-masukan yang diterima bertolak belakang dengan ide, gagasan yang sudah kita persiapkan sebelumnya. Dengan demikian, muncul kebimbangan dan keraguan seseorang dalam mengambil keputusan atas informasi sharing yang diperoleh.
Terpaku dengan sumber informasi yang diperoleh, informasi yang diperoleh terbatas, sehingga informasi yang diperoleh seolah hanya itu saja terfokus dengan sumber pendapat seseorang.
Kritik atau masukan yang ada, tidak semua bersifat membangun Tidak semua orang bisa kita ajak bertukar pikiran karena dalamnya hati seseorang siapa yang tahu. Orang yang suka dengan ide bisnis kita, ia akan mensuport dan memperikan masukan hal yang positif mengenai kekurangan ide bisnis yang akan dijalani dan sebaliknya, jika seseorang yang kita ajak bertukar pikiran tidak suka dengan usaha yang akan kita bangun, ia akan memberikan masukan hal yang negatif, tidak bersifat membangun, malah membully dengan tujuan agar ide bisnis yang sudah ada tidak jadi dijalankan atau tujuanya untuk melemahkan mental jiwa wirausahanya sehingga down dan ragu untuk memulai usahanya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wongkarchrisintha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 28 Nov 22