Berikut ini adalah pertanyaan dari mangedi pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Apa yang di maksud dengan peluang usaha dan mengapa kita harus memanfaatkan peluang usaha tersebut
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Peluang usaha adalah situasi dan kondisi di mana ada celah untuk melakukan kegiatan usaha di antara usaha-usaha lain yang sudah berjalan. Biasanha peluang usaha muncul karena adanya kebaruan atau masih minimnya pelaku usaha sejenis.Peluang usaha harus dimanfaatkan karena hal terpenting dala strategi usaha adalah kebaruan produk, baik dari segi bentuk maupun manfaat. Dengan mengambil peluang tersebut, maka kesempatan untuk berhasil semakin besar.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Mamanosz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Dec 15