untuk lebih menguasai pekerjaannya, seorang pegawai perlu diberikan latihan dasar

Berikut ini adalah pertanyaan dari intansyahfitri7231 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

untuk lebih menguasai pekerjaannya, seorang pegawai perlu diberikan latihan dasar (job training). hal ini merupakan tugas ….

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Agar seorang pegawai dapat lebih menguasai pekerjaannya, seorang pegawai perlu diberikan latihan dasar (job training),yang itu semua merupakan tugas dariManajemen Personalia.

Pembahasan :

Sebuah perusahaan sangat penting memiliki seseorang yang mampu mengelola dan mengatur segala hal di dalamnya agar dapat mewujudkan visi misi perusahaan ke depannya. Seseorang yang mengatur dan mengelola perusahaan disebut dengan Manajer. Manajer membawahi beberapa manajemen lainnya yang memiliki fungsi diantaranya sebagai berikut :

  1. Manajemen Produksi : Mengkoordinasi seluruh kegiatan produksi sesuai apa yang direncanakan perusahaan.
  2. Manajemen Keuangan : Mengelola dana perusahaan beserta laporan pencatatannya.
  3. Manajemen Personalia : Mengelola karyawan yang ada di dalamnya agar maksimal dan efektif.
  4. Manajemen Pemasaran : Mengenalkan produk kepada konsumen.
  5. Manajemen Strategi : Menyusun kebijakan, melakukan perencanaan, mengimplementasikan dan melakukan evaluasi apakah sesuai dengan tujuan perusahaan atau tidak.
  6. Manajemen Administrasi : Mengumpulkan, mencatat, menganalisa data dan membuat laporan data perusahaan.
  7. Manajemen Operasi : Mengelola seluruh kegiatan yang ada diperusahaan dari mulai Sumber Daya Manusia (SDM) sampai pada kegiatan operasional dari perusahaan.
  8. Manajemen Informasi : Menyajikan informasi dari seluruh kegiatan di dalam perusahaan yang sudah disusun, direncanakan dan diintepretasi yang kemudian dijadikan sebagai landasan dalam pengambilan keputusan.

Pelajari lebih lanjut :

  1. Materi tentang fungsi - fungsi manajemen yomemimo.com/tugas/7491672

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22