Dalam proses pembuatan produk barang/jasa terdapat alur kerja pembuatan, pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari idita9407 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam proses pembuatan produk barang/jasa terdapat alur kerja pembuatan, pada tahap akhir dalam kegiatan alur kerja pembuatan produk adalah melakukan evaluasi, mengapa evaluasi diperlukan dalam proses akhir pembuatan produk

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

menurut saya evaluasi diperlukan untuk diukur keefektifannya, meneliti atau mengkaji ulang tentang suatu produk yang telat dibuat, yang berguna untuk melihat sisi kelebihan dan kekurangan dari produk tersebut agar dapat diterima dimasyarakat dan layak untuk di pasarkan

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh liaaaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 10 Jul 23