Jelaskan tentang managemen internal dan after sales​

Berikut ini adalah pertanyaan dari richardkristian356 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan tentang managemen internal dan after sales​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

After sales service mengacu pada berbagai proses yang memastikan pembeli puas dengan produk dan layanan yang dijual. Prinsip ini dilakukan agar pembeli merasa puas dan secara tidak langsung mau merekomendasikan produk atau layanan tersebut.

Tips Mendukung After Sales Service

1) Menghargai Pelanggan.

2) Komunikasi.

3) Menginformasikan Produk.

4) Garansi/ Spare Part.

5) Service Perbaikan/ Pemeliharaan.

Bisnis internasional mengacu pada perdagangan barang, jasa, teknologi, modal dan/atau pengetahuan lintas batas negara dan dalam skala global atau transnasional. Ini melibatkan transaksi barang dan jasa lintas batas antara dua negara atau lebih.

Lingkungan internal adalah semua sumber daya manusia dan fisik yang mempengaruhi organisasi. Pihak yang berkepentingan internal yaitu organisasi itu sendiri.

lingkungan internal perusahaan adalah berbagai hal atau pihak yang terkait langsung dengan kegiatan sehari hari organisasi, dan mempengaruhi langsung terhadap setiap program, kebijakan, hingga “denyut nadi” nya organisasi.

Lingkungan internal meliputi aspek SDM (pemilik, manajer, dan karyawan); aspek keuangan, aspek teknis produksi; dan aspek pemasaran.

Lingkungan eksternal terdiri dari kebijakan pemerintah, aspek sosial budaya dan ekonomi, serta peranan lembaga terkait seperti Pemerintah, Perguruan Tinggi, Swasta, dan LSM.

semoga membantu :) kasih jawaban tercerdas ><

by : anep2376leo

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anep2376leo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Dec 22