Bagaimana cara menghitung biaya pemasaran? Mohon bantuannya kakak kakak

Berikut ini adalah pertanyaan dari arbaprastyaa28 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana cara menghitung biaya pemasaran?
Mohon bantuannya kakak kakak

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perusahaan umumnya menghabiskan 7% hingga 10% dari keseluruhan pendapatan untuk kegiatan pemasaran. Jika Anda masih ragu atau bingung untuk mengalokasikan budget pemasaran, pedoman yang baik untuk diikuti adalah aturan 70-20-10 sebagai berikut:

- 70% dari anggaran untuk strategi marketing yang paling efektif

- 20% dari anggaran untuk strategi baru yang bertujuan membantu growth strategy

-10% dari anggaran untuk strategi eksperimental

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ambang211 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Nov 22