buatlah 1 produk dari bahan hasil peternakan menjadi makan yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari sabanabella8 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

buatlah 1 produk dari bahan hasil peternakan menjadi makan yang siap dikonsumsi beserta langkah langkahnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Egg roll

Bahan-bahan

30 gr margarin leleh

70 gr minyak sayur

50 gr gula pasir

3 butir telur

10 gr bubuk wijen hitam

100 gr tepung protein rendah

Langkah

1. Siapkan mangkok, masukkan margarin leleh, minyak sayur,gula pasir dan telur aduk sampai gula larut

2. Lalu tambahkan bubuk wijen hitam

3. Saring tepung protein rendah aduk rata

4. Panaskan Teflon dengan api kecil agar matang y merata

5. Ambil adonan (1 sendok sayur)

6. Lalu Timpa dengan parchment paper yang sudah dioles dengan minyak sayur, seterusnya parchment paper tidak perlu dioles dengan minyak lagi

7. Lalu timpa dengan tutup yang datar lalu tekan biar adonan lebar dan tipis rata

8. Kemudian angkat tutupnya dan lepaskan parchment paper

9. Goreng sampai kuning kecoklatan dibolak-balik'kin agar matang merata

10. Kemudian pakai sumpit gulung egg roll selagi panas lalu sisihkan

11. Lakukan hingga adonan habis

12. Diamkan sampai dingin lalu masukan egg roll kedalam toples kedap udara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh michaelwords0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 17 Jun 21