Wirausaha bidang peternakanPak Jamal punya sapi dengan rata-rata Bobot Badan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Exology01 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Wirausaha bidang peternakanPak Jamal punya sapi dengan rata-rata Bobot Badan 400 kg. Bahan pakan yang diberikan Rumput Gajah sebanyak 70% dan Bekatul sebanyak 30%. Berapakah Rumput Gajah dan Bekatul yang diberikan (kg/ekor/hari) untuk Sapi tersebut?
a. 35 dan 15 kg/ekor/hari
b. 28 dan 12 kg/ekor/hari
c. 42 dan 18 kg/ekor/hari
d. 21 dan 9 kg/ekor/hari

Syarat Menjawab :
• Gunakan penjelasan yang lengkap
• Jangan ngasal
• Jangan spam

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pak Jamal punya sapi dengan rata-rata Bobot Badan 400 kg. Bahan pakan yang diberikan Rumput Gajah sebanyak 70% dan Bekatul sebanyak 30%. Maka Rumput Gajah dan Bekatul yang diberikan (kg/ekor/hari) untuk Sapi tersebut adalah 28 dan 12 kg/ekor/hari opsinya adalah B

_______________

Pendahuluan :

Mencari banyak makanan per ekor maka persen kali rata rata berat sapi

Langkahnya cari prosentase pakan per ekornya kemudian di bandingkan

Diketahui :

Pak Jamal punya sapi dengan rata-rata Bobot Badan 400 kg. Bahan pakan yang diberikan Rumput Gajah sebanyak 70% dan Bekatul sebanyak 30%. Berapakah Rumput Gajah dan Bekatul yang diberikan (kg/ekor/hari) untuk Sapi tersebut?

a. 35 dan 15 kg/ekor/hari

b. 28 dan 12 kg/ekor/hari

c. 42 dan 18 kg/ekor/hari

d. 21 dan 9 kg/ekor/hari

Ditanya :

  • Gajah dan Bekatul yang diberikan (kg/ekor/hari) untuk Sapi tersebut?

Jawab :

  • b. 28 dan 12 kg/ekor/hari

Penyelesaian :

Diketahui = rata rata berat badan = 400 kg

Rumput gajah = 70%

Bekatul = 30%

Maka

Rumput gajah per ekor

= 7/100 x 400 kg

= 28 kg

3/100 x 400 kg

= 12 kg

Kesimpulan :

Pak Jamal punya sapi dengan rata-rata Bobot Badan 400 kg. Bahan pakan yang diberikan Rumput Gajah sebanyak 70% dan Bekatul sebanyak 30%. Maka Rumput Gajah dan Bekatul yang diberikan (kg/ekor/hari) untuk Sapi tersebut adalah 28 dan 12 kg/ekor/hari opsinya adalah B

_______________

Pelajari Lebih Lanjut :

Detail Jawaban :

Kelas  : 6 SD

Mapel : Wirausaha

Materi : Persentase Penyajian, pengolahan data

Kode Kategorisasi : 6.2.5

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DindaAuliaZahra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21