Bahan-bahan limbah yang diolah sehingga dapat digunakan unutk membuat barang-barang

Berikut ini adalah pertanyaan dari arengka9133 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bahan-bahan limbah yang diolah sehingga dapat digunakan unutk membuat barang-barang kerajinan disebut….

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Untuk membuat kerajinan, kita bisa menggunakan bahan dasar yang berupa limbah dan hal ini juga termasuk dalam kegiatan pengolahan limbah. Sebutanuntuk bahanlimbahyang bisadigunakandandiolahsebagai bahan dasar dalampembuatan barang kerajinanadalahbenda kerajinan dari limbah.

Pembahasan

Soal di atas sepertinya tidak lengkap karena seharusnya disertai juga dengan pilihan jawabannya. Berikut adalah soal yang lengkap:

Untuk membuat kerajinan, kita bisa menggunakan bahan dasar yang berupa limbah dan hal ini juga termasuk dalam kegiatan pengolahan limbah. Sebutan untuk bahan limbah yang bisa digunakan dan diolah sebagai bahan dasar dalam pembuatan barang kerajinan adalah

A. Benda mentah

B. Benda jadi

C. Benda setengah jadi

D. Benda kerajinan dari limbah

Maka dari itu, jawaban yang paling benar adalah pilihan (D). Pilihan (D) benar karena benda kerajinan dari limbah adalah jenis karya seni kerajinan yang terbuat dari limbah. Pembuatan kerajinan menggunakan limbah juga termasuk dalam kegiatan yang sangat bermanfaat karena bisa mengurangi populasi limbah yang ada di lingkungan alam.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang tahapan pengolahan limbah keras menjadi kerajinan

yomemimo.com/tugas/49220325

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22