1.Tanaman pangan Utama dikelompokkan menjadi empat macam, yaitu tanaman serealia,

Berikut ini adalah pertanyaan dari crssallsy pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Tanaman pangan Utama dikelompokkan menjadi empat macam, yaitu tanaman serealia, kacang-kacangan, umbi-umbian, dan jenis lain. tanaman yang dapat dikategorikan pada kelompok jenis lain ini adalah …..A. gandum dan sukun

B. sukun dan sagu

C. sagu dan jagung

D. tomat dan sorgum

E. kedelai dan talas

2.Berikut yang bukan ciri-ciri tanaman pangan adalah …..

A. dapat diolah menjadi berbagai macam makanan dan lain-lain

B. produk/hasilnya dapat dimakan

C. dapat memenuhi kebutuhan gizi

D. masa tumbuhnya singkat

E. merupakan tumbuhan tahunan

3.Berikut ini yang termasuk tanaman pangan suplemen adalah …..

A. kunyit

B. kacang tanah

C. tomat

D. ubi jalar

E. bayam

4.Berikut yang bukan contoh tanaman pangan penunjang adalah ....

A. sawi

B. Bayam

C. stroberi

D. tomat

E. kentang

5.tanaman sagu menyimpan produk pangannya pada bagian ....

A. buah

B. umbi

C. biji

D. batang

E. akar

6.seorang petani melakukan budi daya tanaman X. tanaman ini memiliki ciri akar serabut, batang pendek, daun majemuk ganjil, buah semu berbentuk oval, berkembang biak dengan geragih/stolon, serta bagian yang dimanfaatkan sebagai bahan pangan adalah buahnya. tumbuhan yang dimaksud adalah ....

A. stroberi

B. tomat

C. kentang

D. jeruk

E. ubi jalar

7.Jagung dapat tumbuh baik pada …..

A. tanah humus dengan pH 4,5-7,0 dan suhu udara 21-34° C

B. tanah subur dan gembur dengan pH 5,0-6,5 dan suhu udara 15-30° C

C. tanah subur dan gembur dengan pH 5,6-7,0 dan suhu udara 21-34° C

D. tanah berpasir dengan pH 6-7 dan suhu udara 20-25° C

E. tanah gambut dengan pH 5,0-7,5 dan suhu udara 23-30° C

8.Beberapa hal yang tidak perlu dilakukan untuk memulai usaha budi daya tanaman pangan adalah ....

A. ide dan peluang usaha

B. kebutuhan sumber daya

C. distribusi/pengiriman

D. administrasi dan pemasaran

E. jenis tanaman budi daya

9.Dalam perencanaan usaha budi daya tanaman pangan, perlu adanya lahan atau media tanam. media yang dapat digunakan untuk budi daya di lahan yang sempit adalah …..

A. polybag, tambulapot dan hidroponik

B. polybag, ladang dan hidroponik

C. sawah dan ladang

D. hidroponik dan kebuh

E. tambulapot dan kebun

10.Kegiatan pengelolaan yang meliputi kemampuan menentukan, mengoordinasi dan menghasilkan produk budi daya disebut ....

A. pemasaran

B. perencanaan usaha

C. analisa persaingan

D. manajemen

E. strategi pengembangan budi daya

11.harga pokok produksi merupakan biaya yang dibutuhkan untuk memproses ....

A. bahan baku/bahan setengah jadi

B. bahan jadi

C. hasil produksi

D. sample

E. harga jual

12.Pencatatan penggunaan pestisida meliputi …..

A. jenis, waktu, dosis, konsentrasi dan cara aplikasi, tanggal aplikasi, nama operator

B. jenis, waktu, dosis, konsentrasi dan cara aplikasi

C. jenis, dan waktu

D. jenis, waktu, dosis, konsentrasi, dan cara aplikasi, tanggal aplikasi, nama distributor/kios,dan nama operator

E. nama distributor

13.Tumbuhan stroberi dapat tumbuh dengan baik paa tanah yang berpasir, subur dan gembur dengan pH ....

A. 5,4-7,0

B. 5,4

C. 7,0

D. 6,0

E. 5,4-6,9

14.GAP merupakan singkatan dari …..

A. Good Agriculture Practices (GAP)

B. Good Agriculture Process (GAP)

C. Great Agriculture Practices (GAP)

D. Good Agronomist Practices (GAP)

E. Good Agronomy Practices (GAP)

15.Peraturan tentang Ketahanan Pangan dan Gizi dituliskan dalam …..

A. Peraturan Presiden No. 17 Tahun 2015

B. Peraturan Pemerintah No. 17 Tahun 2016

C. Peraturan Presiden No. 17 Tahun 2017

D. Peraturan Presiden No. 17 Tahun 2012

E. Peraturan Pemerintah No. 17 Tahun 2015

16.Berikut ini yang bukan termasuk dalam kelompok tanaman serealia adalah …..

A. padi

B. jagung

C. gandum

D. sorgum

E. tomat

17.Tanaman sawi dapat tumbuh dengan baik pada ....

A. tanah gembur dan banyak mengandung humus dengan pH 6-7 dan suhu udara 19-21° C

B. tanah gambut dengan pH 5 dan suhu udara 30° C

C. tanah subur dan gembur dengan pH 5,6-7,0 dan suhu udara 21-34° C

D. tanah berpasir dengan pH 5 dan suhu udara 21-34° C

E. tanah subur dan gembur dengan pH 5-6 dan suhu udara 25° C

18.Sawi, kangkung, bayam dan tomat termasuk dalam kelompok ....

A. tanaman serealia

B. tanaman kacang-kacangan

C. tanaman umbi-umbian

D. tanaman pangan Penunjang

E. tanaman suplemen

19.Untuk mengetahui sejauh mana komponen perencanaan usaha budi daya tanaman pangan yang sudah dilakukan merupakan tujuan dari ….

A. pemantauan

B. pemasaran

C. administrasi

D. pengelompokan

E. distribusi

20.Berikut ini yang bukan kegiatan dari sistem produksi budi daya tanaman pangan adalah ....

A. pengolahan lahan

B. Pemilihan Benih

C. penanaman

D. Pemupukan

E. distributor

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  1. Contoh dari tanaman yang tidak termasuk dalam serealis, kacang, dan umbi adalah (B) sukun dan sagu.
  2. Yang tidak termasuk dalam ciri dari tanaman pangan adalah (E) merupakan tumbuhan tahunan.
  3. Menjadi suplemen atau makanan tambahan bisa ditemukan pada (A) kunyit.
  4. Tumbuhan yang tidak termasuk dalam tanaman pangan penunjang adalah (C) stroberi.
  5. Bagian yang menjadi tempat dari produk pangan pada tanaman sagu adalah (D) batang.
  6. Tunbuhan yang memiliki daun majemuk ganjil, berkembang biak secara geragih, dan berakar serabut adalah (A) stroberi.
  7. Kondisi lingkungan yang mendukung bagi pertumbuhan jagung adalah (C) tanah subur dan gembur dengan pH 5,6-7,0 dan suhu udara 21-34° C.
  8. Dalam memulai usaha budi daya tanaman pangan, yang tidak diperlukan adalah (B) kebutuhan sumber daya.
  9. Media untuk budidaya tanaman di lahan sempit adalah (A) polybag, tambulapot, dan hidroponik.
  10. Istilah untuk pengelolaan kemampuan faktor produksi perusahaan adalah (D) manajemen.
  11. Proses yang membutuhkan biaya dari harga pokok produksi adalah (A) bahan baku atau bahan setengah jadi.
  12. Dalam penggunaan pestisida, pencatatan yang tepat adalah (B) jenis, waktu, dosis, konsentrasi, dan cara aplikasi.
  13. PH yang tepat bagi stroberi adalah (A) 5,4 - 7.
  14. Kepanjangan dari GAP adalah (A) Good Agriculture Practices (GAP).
  15. Ketahanan Pangan dan Gizi dituliskan dalam (E) Peraturan Pemerintah No. 17 Tahun 2015.
  16. Dalam tanaman serealia, yang tidak termasuk dalam salah satunya adalah (E) tomat.
  17. Kondisi lingkungan yang ideal bagi tanaman sawi adalah (A) tanah gembur dan banyak mengandung humus dengan pH 6-7 dan suhu udara 19-21° C.
  18. Kelompok dari sawi, kangkung, bayam, dan tomat adalah (E) tanaman suplemen.
  19. Kegiatan yang memiliki tujuan kondisi dari perencanaan usaha budi daya adalah (A) pemantauan.
  20. Dalam produksi budi daya tanaman pangan, yang tidak termasuk dalam salah satu kegiatannya adalah (E) distributor.

Pembahasan

Pada nomor 1, pilihan (B) benar karena sukun dan sagu tidak termasuk dalam kelompok tanaman pangan, seperti serealia, kacang, dan umbi.

Pada nomor 6, pilihan (A) benar karena stroberi adalah tanaman yang berkembang biak secara geragih, memiliki daun majemuk ganjil, dan juga berakar serabut.

Pada nomor 9, pilihan (A) benar karena polybag, tambulapot, dan hidroponik adalah media yang bisa digunakan untuk budidaya tanaman dalam lahan sempit.

Pada nomor 11, pilihan (A) benar karena biaya pokok produksi adalah biaya yang terjadi dari pengolahan bahan mentah hingga barang jadi.

Pada nomor 16, pilihan (E) benar karena tomat adalah tanaman suplemen.

Pada nomor 17, pilihan (A) benar karena tanaman sawi umumnya ditanam di dataran tinggi dengan suhu rendah.

Pada nomor 20, pilihan (E) benar karena distributor adalah pihak yang melakukan kegiatan distribusi sehingga tidak termasuk dalam kegiatan produksi.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian olahan pangan setengah jadi

yomemimo.com/tugas/2707250

Materi tentang olahan bahan pangan serealia, umbi, dan kacang

yomemimo.com/tugas/27485060

Detail jawaban

Kelas: 8

Mapel: Seni Budaya

Bab: -

Kode: 8.19

#AyoBelajar 

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Jun 21