Berikut ini adalah pertanyaan dari adzrahauramukti3786 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Rp700.000,00. Bahan baku untuk kemasan
Rp30.000,00. BOP variabel Rp20.000,00 dan
BOP tetap Rp25.000,00. Biaya administrasi
dan umum sebesar Rp40.000,00 dan biaya pe-
masaran Rp200.000,00. Dalam produksi ter-
sebut dihasilkan 40 buah jenis kerajinan, laba
yang diinginkan adalah sebesar 20%. Tentu-
kan harga jual per unit dan besarnya laba!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Penjelasan:
Bahan baku total (700.000) + bahan baku kemasan (30.000) + BOP variabel (20.000) + BOP tetap (25.000) + administrasi dan umum (40.000) + biaya pemasaran (200.000)
= Rp 1.015.000
1.015.000 : 40 unit = 25.375
Laba = 20% x 25.375
= 5.075
Harga jual perunit = 25.375 + 5.075
Rp 30.450
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dellaarindi23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 17 Jun 21