jelaskan cara menggunakan kunci inggris!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari danukaise pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan cara menggunakan kunci inggris!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Setel rahang tidak tetap agar rahang kunci dapat mencengkram mur dan baut dengan kencang dan pas. Putarlah penyetel pada baut sampai rahang penyetel mencengkram mur/ baut dengan pas dan kencang.

2. Posisikan rahang peyetel pada bagian dalam dari putaran gerakan memutar kunci. Hal tersebut dilakukan agar ketika kunci diputar, maka rahang penyetel dapat bergerak merapat atau mencengkram dengan kuat. Jika terpasang sebaliknya maka penyetel akan bergerak melebar yang mengakibatkan cengkaman rahang tidak kencang dan kepala baut/ mur menjadi aus/sleg.

3. Agar proses membuka mur atau baut lebih mudah maka putarlah tangkai kunci dengan arah ditarik, bukan didorong. cara tepat ini memiliki keuntungan lain agar baut ataupun baut tidak rusak, serta menjaga kunci inggris tetap baik kondisinya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alviahazizah004 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 27 Oct 22