Berikut ini adalah pertanyaan dari dikatri888 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jelaskan apa yang dimaksud satu raport dalam batik cap!
bantuin dong ngab
bantuin dong ngab
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Raport (Sanggit : bahasa Jawa) adalah susunan dari pola motif batik yang saling menyambung sisi-sisinya ada 5 macam sesuai dengan cara menjalankan canting cap diantaranya adalah :
1. Raport Tubrukan
2. Raport Onda onde
3. Raport Lereng
4. Raport Mubeng
5. Raport Mlampah Sareng.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh an885271 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 26 Jul 21