1. apa pengaruh teknologi terhadap biaya produksi?2. sebutkan karakteristik metode

Berikut ini adalah pertanyaan dari marisalingmembantu14 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. apa pengaruh teknologi terhadap biaya produksi?2. sebutkan karakteristik metode titik tertinggi dan titik terendah?

3. berilah contoh penghitungan biaya variabel total!

dibantu ya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Metode Titik Tertinggi dan Terendah (High and Low Point Method).

•Adalah suatu metode untuk menentukan persamaan suatu garis lurus dengan terlebih dahulu memilih dua titik (titik tinggi dan rendah) yang akan digunakan untuk menghitung parameter titik potong (intercept)dan kemiringan (slope).

•Titik tinggi adalah suatu titik dengan tingkat output atau aktivitas tertinggi

•Titik rendah adalah titik dengan tingkat output atau aktivitas yang terendah.

Penjelasan:

Metode Titik Tertinggi dan Titik Terendah (high and low point method) adalah metode yang memisahkan biaya variabel dan biaya tetap dalam periode tertentu dengan mendasarkan kapasitas dan biaya pada titik tertinggi dengan titik terendah. Metode titik tertinggi dan terendah memiliki keunggulan dan kelemahan.

Keunggulannya adalah Metode ini sangat sederhana sehingga mudah dihitung dan dipakai. Sedangkan Kelemahannya adalah Kurang teliti dan cermat, karena hanya didasarkan pada dua tingkatan kapasitas yang ekstrim, yaitu tertinggi dan terendah, tingkatan kapasitas yang lain tidak dipertimbangkan.

Perbedaan antara kedua titik tersebut disebabkan karena adanya perubahan kapasitas dan besarnya tarif biaya variabel satuan, sehingga persamaan Y = a + b (x) dapat ditentukan. Adapun langkah-langkah memisahkan biaya variabel dan biaya tetap dengan metode titik tertinggi dan terendah (high and low point method) adalah :

· Menentukan biaya variabel satuan = b

Biaya pada titik tertinggi Yt = a + bxt

Biaya pada titik terendah Yr = a +

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sandiganz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21