perencanaan tenaga kerja sangat terkait erat dengan... a.biaya produksi suatu

Berikut ini adalah pertanyaan dari anisanabbila01 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

perencanaan tenaga kerja sangat terkait erat dengan... a.biaya produksi suatu perusahaan B. yang dikeluarkan perusahaan C. penentuan kebutuhan tenaga kerja dimasa mendatang d. sarana dan prasarana yang diperlukan perusahaan e.ketrampikan yang banyak dibutuhkan oleh perusahaan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

perencanaan tenaga kerja sangat terkait erat dengan penentuan kebutuhan tenaga kerja dimasa mendatang (C)

Pembahasan

Tenaga kerja adalah sekelompok orang yang dibutuhkan dalam intansi tertentu untuk dipekerjakan dengan beberapa aturan khusus. Karena pada soal ditanyakan "perencanaan tenaga kerja" artinya instansi ingin merencanakan dan menyiapkan tenaga kerja yang dibutuhkan dalam waktu tertentu (belum terjadi/yang akan datang). Jadi, jawabannya adalah C.

Saya beri sedikit penjelasan lain yang masih berkaitan ya. Perusahaan/Instansi dalam merencanakan tenaga kerja memiliki beberapa aturan penyeleksian yaitu tenaga kerja harus memiliki konseptual berikut :

  • Etika.
  • Dapat membawa ekonomi yang rasional bagi perusahaan.
  • Memiliki skill job spesification.
  • Dapat merencanakan kelanggengan perusahaan dan beradaptasi dengan aturan pihak atas (pemerintah).

Pelajari Lebih Lanjut

Detail Jawaban

  • Kelas : 10
  • Mapel : Wirausaha
  • Materi : Perencanaan Tenaga Kerja
  • Kode : 10.23
  • Kata Kunci : konsep perencanaan tenaga kerja

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Exology01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 Aug 21