Faktor yang harus dipertimbangkan dalam melakukan pertimbangan awal membuka usaha

Berikut ini adalah pertanyaan dari nandaamalia3385 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Faktor yang harus dipertimbangkan dalam melakukan pertimbangan awal membuka usaha adalah ...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

faktor atau hal yang harus dipertimbangkan pada saat awal membuka usaha adalah:

1 Produk.

2 Sistem Manajemen.

3 Analisa Pasar / Konsumen.

4 Strategi Pemasaran.

5 Analisa Keuangan.

Penjelasan:

Faktor yang harus dipertimbangkan

1. Produk: Apa keunggulan produk kita dibandingkan produk dari pesaing.

Apa keunggulan produk kita dibandingkan produk dari pesaing.Apakah produk kita memiliki suatu nilai yang lebih dibanding pesaing.

Apa keunggulan produk kita dibandingkan produk dari pesaing.Apakah produk kita memiliki suatu nilai yang lebih dibanding pesaing.Bagaimana cara memperoleh bahan baku serta berapa biaya bahan baku tersebut.

Apa keunggulan produk kita dibandingkan produk dari pesaing.Apakah produk kita memiliki suatu nilai yang lebih dibanding pesaing.Bagaimana cara memperoleh bahan baku serta berapa biaya bahan baku tersebut.Apakah ada teknologi dalam pembuatan produk tersebut.

2. sistem manajemen: Siapa pemilik usaha ini? Jika ada orang selain kita bagaimana tugas dan wewenangnya. Disarankan untuk menggunakan sistem kepemimpinan tunggal, tujuannya agar tidak ada kebijakan yang saling tumpang tindih serta pembagian tugasnya jelas.

Siapa pemilik usaha ini? Jika ada orang selain kita bagaimana tugas dan wewenangnya. Disarankan untuk menggunakan sistem kepemimpinan tunggal, tujuannya agar tidak ada kebijakan yang saling tumpang tindih serta pembagian tugasnya jelas.Berapa jumlah kebutuhan ruangan untuk usaha ini, dan apakah usaha ini membutuhkan suatu ruangan khusus.

3. Analisa pasar atau konsumen: Siapa target konsumen dari produk kita.

Siapa target konsumen dari produk kita.Apakah produk kita sudah pernah diujicobakan ke konsumen, dan bagaimana pendapat mereka.

Siapa target konsumen dari produk kita.Apakah produk kita sudah pernah diujicobakan ke konsumen, dan bagaimana pendapat mereka.Jika sudah tahu siap terget konsumen kita, apakah kita tahu keinginan dan kebutuhan mereka akan produk ini. Apakah mereka menginginkan hal lain agar dapat menikmati produk kita.

4. Startegi Pemasaran: Apa nama brand/merek produk kita. Apakah brand/merek tersebut cukup familiar didengar atau sulit diucapkan.

Apa nama brand/merek produk kita. Apakah brand/merek tersebut cukup familiar didengar atau sulit diucapkan.Jelaskan strategi penjualan produk ini agar sampai ke konsumen. Jika dalam melakukan penjualan memerlukan salesman, bagaimana cara agar salesman bisa menjual produk kita.

Apa nama brand/merek produk kita. Apakah brand/merek tersebut cukup familiar didengar atau sulit diucapkan.Jelaskan strategi penjualan produk ini agar sampai ke konsumen. Jika dalam melakukan penjualan memerlukan salesman, bagaimana cara agar salesman bisa menjual produk kita.Apa kegiatan promosi / publikasi yang kita lakukan agar konsumen bisa tahu dan mencoba produk kita.

5. Analisa keuangan: Hal terakhir yang harus dipertimbangkan adalah analisa keuangan.

Hal terakhir yang harus dipertimbangkan adalah analisa keuangan.Berikut pertimbangan dalam hal keuangan :

Hal terakhir yang harus dipertimbangkan adalah analisa keuangan.Berikut pertimbangan dalam hal keuangan :-Berapa kebutuhan total investasi usaha kita

Hal terakhir yang harus dipertimbangkan adalah analisa keuangan.Berikut pertimbangan dalam hal keuangan :-Berapa kebutuhan total investasi usaha kita-Darimana kebutuhan investasi tersebut terpenuhi ( siapa yang mensuplai atau beli darimana )

Hal terakhir yang harus dipertimbangkan adalah analisa keuangan.Berikut pertimbangan dalam hal keuangan :-Berapa kebutuhan total investasi usaha kita-Darimana kebutuhan investasi tersebut terpenuhi ( siapa yang mensuplai atau beli darimana )-Darimana pendapatan usaha ini berasal. Jika memiliki banyak produk, berapa harga dari setiap produknya dan berapa target penjualan dari setiap produk.

Hal terakhir yang harus dipertimbangkan adalah analisa keuangan.Berikut pertimbangan dalam hal keuangan :-Berapa kebutuhan total investasi usaha kita-Darimana kebutuhan investasi tersebut terpenuhi ( siapa yang mensuplai atau beli darimana )-Darimana pendapatan usaha ini berasal. Jika memiliki banyak produk, berapa harga dari setiap produknya dan berapa target penjualan dari setiap produk.-Berapa harga pokok produk tersebut. Ini termasuk pembelian bahan baku, biaya pengangkutan bahan baku dan upah pembuatan produk.

Hal terakhir yang harus dipertimbangkan adalah analisa keuangan.Berikut pertimbangan dalam hal keuangan :-Berapa kebutuhan total investasi usaha kita-Darimana kebutuhan investasi tersebut terpenuhi ( siapa yang mensuplai atau beli darimana )-Darimana pendapatan usaha ini berasal. Jika memiliki banyak produk, berapa harga dari setiap produknya dan berapa target penjualan dari setiap produk.-Berapa harga pokok produk tersebut. Ini termasuk pembelian bahan baku, biaya pengangkutan bahan baku dan upah pembuatan produk.Berapa biaya operasional setiap bulannya untuk menjalankan usaha ini.

Maaf jika jawaban yg saya Jawab kurang tepat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naufalmuhammaddzaka dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Jan 22