Salah satu produk kesehatan khas tradisional Surakarta adalah ....​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ravidenta12 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Salah satu produk kesehatan khas tradisional Surakarta adalah ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

WEDANG DONGO, MINUMAN KHAS KERATON SOLO

Wedang Dongo, minuman yang satu ini mungkin sudah jarang dikenal. Meskipun ada beberapa kesamaan dari proses pembuatan dan penyajiannya, bagi sebagian orang khususnya Kota Solo mungkin akan lebih mengenal Wedang Rondhe karena memang lebih banyak dan mudah dijumpai.

Menurut cerita, dahulu Wedhang Dongo adalah minuman khas dari Keraton Surakarta. Namun dalam perkembangannya, minuman ini pun bisa dinikmati oleh masyarakat. Wedang Dongo ini sendiri terbuat dari rempah-rempah dan tanpa bahan pengawet.

Selain sebagai minuman penghangat badan seperti halnya dengan Wedang Jahe atau Wedang Ronde, minuman ini juga bermanfaat untuk menjaga kondisi tubuh. Apalagi saat musim dingin atau penghujan.

sekian infonya...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh untarianindyasuseno dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21