jelaskan bumbu dan rempah-rempah dalam pembuatan dendeng!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari derisatriadi pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan bumbu dan rempah-rempah dalam pembuatan dendeng!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bahan:

- 500 gram daging sapi, iris tipis

- 1 sdt merica

- 1 sdt garam

- 3 siung bawang putih

- 3 siung bawang merah

- 1 sdt ketumbar

Bumbu balado halus:

- 15 buah cabai rawit merah

- 5 siung bawang merah

- 2 lembar daun salam

- 5 buah cabai merah

- 5 siung bawang putih

- Minyak goreng secukupnya

- 2 cm lengkuas, memarkan

- 1 batang serai, memarkan

Cara membuat:

a. Rebus daging sapi dengan ketumbar yang sudah dihaluskan. Tunggu hingga bumbu meresap. Kemudian goreng dendeng sapi hingga kering.

b. Tumis bumbu halus balado, masukkan daun salam, serai, dan lengkuas. Tumis hingga matang.

c. Masukkan dendeng sapi, aduk rata.

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU

JANGAN LUPA FOLLOW HAHA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BegawanIrfan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21