jam 05.15 Pm atau am ?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nentisaha pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jam 05.15 Pm atau am ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pukul 05.15 termasuk AM.

Pukul 05.15 AM adalah pukul 05.15 pagi

_____

 \huge \bold{penjelasan}

Untuk membedakan waktu pagi dan sore atau untuk membedakan waktu siang dan malam, maka digunakan penanda AM dan PM.

Pengertian AM dan PM pada Jam

AM singkatan dari “Ante Meridiem” yang artinya “sebelum tengah hari”. AM digunakan untuk menyatakan waktu antara tengah malam sampai dengan tengah hari. AM penanda waktu antara jam 00.00 (jam 12.00 malam) sampai jam 12.00 siang.

Berikut beberapa contoh pembacaan jam yang menggunakan AM.

Pukul 01.15 AM adalah pukul 01.15 dini hari

Pukul 04.30 AM adalah pukul 04.30 pagi

Pukul 09.00 AM adalah pukul 09.00 pagi

Pukul 11.45 AM adalah pukul 11.45 siang.

_________________

_________________

PM singkatan dari “Post Meridiem” yang artinya “setelah tengah hari”. PM digunakan untuk menyatakan waktu antara tengah hari sampai dengan tengah malam. PM penanda waktu antara jam 12.00 siang sampai jam 12.00 malam (jam 00.00).

Berikut beberapa contoh pembacaan jam yang menggunakan PM.

Pukul 01.15 PM adalah pukul 01.15 siang

Pukul 04.30 PM adalah pukul 04.30 sore

Pukul 09.00 PM adalah pukul 09.00 malam

Pukul 11.45 PM adalah pukul 11.45 malam

^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^

 \bold \colorbox{pink} {hello \: matematika}

Pukul 05.15 termasuk AM. Pukul 05.15 AM adalah pukul 05.15 pagi———_—————____———[tex] \huge \bold{penjelasan}[/tex]Untuk membedakan waktu pagi dan sore atau untuk membedakan waktu siang dan malam, maka digunakan penanda AM dan PM.Pengertian AM dan PM pada JamAM singkatan dari “Ante Meridiem” yang artinya “sebelum tengah hari”. AM digunakan untuk menyatakan waktu antara tengah malam sampai dengan tengah hari. AM penanda waktu antara jam 00.00 (jam 12.00 malam) sampai jam 12.00 siang.Berikut beberapa contoh pembacaan jam yang menggunakan AM.Pukul 01.15 AM adalah pukul 01.15 dini hariPukul 04.30 AM adalah pukul 04.30 pagiPukul 09.00 AM adalah pukul 09.00 pagiPukul 11.45 AM adalah pukul 11.45 siang.__________________________________PM singkatan dari “Post Meridiem” yang artinya “setelah tengah hari”. PM digunakan untuk menyatakan waktu antara tengah hari sampai dengan tengah malam. PM penanda waktu antara jam 12.00 siang sampai jam 12.00 malam (jam 00.00).Berikut beberapa contoh pembacaan jam yang menggunakan PM.Pukul 01.15 PM adalah pukul 01.15 siangPukul 04.30 PM adalah pukul 04.30 sorePukul 09.00 PM adalah pukul 09.00 malamPukul 11.45 PM adalah pukul 11.45 malam^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^[tex] \bold \colorbox{pink} {hello \: matematika} [/tex]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh apriliarezeki325 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jan 22