Menutup daerah resapan air di hulu sungai dengan berbagai bangunan

Berikut ini adalah pertanyaan dari marsyayovinda09 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menutup daerah resapan air di hulu sungai dengan berbagai bangunan dapat menimbulkan bencana…pliss kaj jawab yang bener :(​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Banjir

Pengertian

Adanya permukiman di daerah resapan air dapat menyebabkan banjir,karena jika saat musim hujan tidak ada tanah yang dapat meresapi air,sebab telah adanya berbagai pembangunan.

Pambangunan yang tidak mengedahkan topografi wilayah dapat menyebabkan bencana,salah satunya banjir.

By Answer:Alisa 192009

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alisa192009 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Jun 22