Tuliskan satu jenis olahan samping buah dan prosesnya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari gypshs pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan satu jenis olahan samping buah dan prosesnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jenis olahan samping buah yaitu : biji buah melinjo yang dibuat menjadi emping melinjo.

prosesnya adalah :

-Buah melinjo dibersihkan dari daun dan buah yang sudah matang.

-Buah Melinjo disangrai dengan pasir dan diaduk-aduk sampai warna kulit luarnya menjadi kecoklatan.

-Setelah warna kecoklatan, kemudian dipukul dengan batu atau Palu hingga kulitnya yang keras pecah sehinggi biji melinjo yang telah bersih dari kulitnya.

-Biji yang telah terpisah dari kulit adi dipukul.puku1 hingga tipis (biasa menggunakan palu kayu dan beralaskan kayu).

-Kemudian dijemur dalam tampah hingga kering.

Penjelasan:

Bahan pangan hasil samping buah adalah bahan samping yang dihasilkan dari tanaman buah,selain buah yang merupakan bahan pangan utama.

Setiap tanaman buah memiliki hasil samping buah seperti kulit buah, biji buah, daun, dan jantung buah yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Hasil samping buah ada yang berupa limbah yang hanya dapat dimanfaatkan sebagai pupuk kompos, ada yang berupa bahan dasar kerajinan dan ada pula yang masih dapat dimanfaatkan sebagai bahan pangan.

Bahan pangan buah yang hasil sampingnya dapat diolah menjadi produk pangan, selain bermanfaat bagi kesehatan tubuh juga dapat menghasilkan ekonomi.

Karakteristik berdasarkan sifat alami dari dinding buah [kulit/hasil samping] yaitu berry, hespiridium, drupa, pome, dan pepo.

Teknik dasar pengolahan dibedakan menjadi dua, yaitu teknik pengolahan pangan panas basah [moist heat] dan teknik pengolahan pangan panas kering [dry heat cooking].

Setiap teknik pengolahan pangan digunakan sesuai dengan kebutuhan olahan pangan yang akan dibuat. Tidak semua teknik pengolahan akan digunakan untuk satu olahan pangan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh efamaxliman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 Aug 22