-1. Jaringan pada tumbuhan yang berperan dalam mengedarkan hasil fotosintesis

Berikut ini adalah pertanyaan dari anisamgl49 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

-1. Jaringan pada tumbuhan yang berperan dalam mengedarkan hasil fotosintesis ke seluruh tubuh tumbuhan adalah ....22. Sistem organ pada manusia yang berfungsi untuk mengedarkan oksigen dan zat makanan ke seluruh tubuh adalah ....
23. Tempat hidup suatu makhluk hidup disebut ....
24. Ilmu yang mempelajari tentang hubungan timbal balik antara makhluk hidup dengan lingkungannya adalah .... 25. Jumlah badak di Taman Nasional Ujung kulon saat ini diperkirakan hanya tinggal 68. Sekumpulan individu sejenis yang menempati suatu wilayah seperti badak di Ujung Kulon disebut ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Floem

22. sistem peredaran darah atau sistem kardiovaskular

23. Habitat

24. Ekologi

25.

Penjelasan:

1. Floem adalah jaringan pembuluh yang berfungsi untuk mengangkut dan mendistribusikan zat makanan hasil fotosintesis dari daun ke seluruh tubuh tumbuhan

22. sistem peredaran darah atau sisitem kardiovaskular adalah suatu sistem organ yang berfungsi memindahkan zat ke dan dari sel

23. habitat adalah tempat suatu makhluk hidup tinggal dan berkembang biak

24. ekologi adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari hubungan makhluk hidup dengan lingkungannya

25.

maaf kalau salah dan semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh smurwati500 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Jun 22