Ahmad sedang berwudlu menggunakan air dari kran, semua dilaksanakan secara

Berikut ini adalah pertanyaan dari neha1824 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ahmad sedang berwudlu menggunakan air dari kran, semua dilaksanakan secara urut. tetapi ketika membasuh kaki belum semua terbasuh. hanya kaki sebelah kanan saja karena air krannya habis. kemudian ahmad menganggap itu sudah sempurna dan langsung melaksanakan salat. hukum wudlu ahmad adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ahmad sedang berwudhu menggunakan air dari kran, semua dilaksanakan secara urut. Tetapi ketika membasuh kaki belum semua terbasuh. hanya kaki sebelah kanan saja karena air krannya habis. Kemudian ahmad menganggap itu sudah sempurna dan langsung melaksanakan salat. hukum wudlu ahmad adalah tidak sah atau batal. Karena jika seseorang tidak melaksanakan wudhu dengan benar bahkan tidak urut, akan menyebabkan rangkaian wudhu dari awal hingga akhir adalah sia-sia.

Pembahasan:

Prosedur pembersihan atau wudhu yang benar dari awal hingga akhir adalah pengetahuan penting yang dipahami  umat Islam. Alasannya karena membersihkan diri merupakan syarat sah shalat, sebagaimana dijelaskan dalam firman Allah dalam surat al-maidah ayat 6.

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut mengenai materi wudhu pada yomemimo.com/tugas/12675681

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22