bagaimana kriteria benih yang digunakan untuk budidaya ikan hias?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari RizkyTaba pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana kriteria benih yang digunakan untuk budidaya ikan hias?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Oleh karena itu memilih benih yang baik dengan cara yang benar merupakan hal yang wajib dilakukan oleh calon pembudidaya ikan.Ciri-ciri benih ikan yang baik : sehat, gerakan lincah,tidak cacat (sirip-sirip lengkap),warna tubuh cerah,tidak membawa penyakit/parasit dan responsif terhadap pakan.

smga mmbntu jdikn jwbn tercerdas ya kk

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh y4050013 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22