AL- ISLAM 1.Disebut apakah orang yang memimpin shalat berjamaah? 2.Disebut apakah orang

Berikut ini adalah pertanyaan dari 2b26rena pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

AL- ISLAM1.Disebut apakah orang yang memimpin shalat berjamaah?
2.Disebut apakah orang yang mengikuti gerakan shalat imam?
3.bagaimana cara makmum laki laki mengingatkan gerakan imam yang keliru
4.sebutkan beberapa syarat menjadi imam!
5.dimanakah letak makmum wanita dalam shalat berjamaah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. orang yang memimpin sholat berjamaah yaitu Imam

2. yang mengikuti gerakan iman disebut Makmum

3. cara makmum laki mengingatkan imam cukup mengucapkan Subhanallah

4. syarat menjadi Imam :

 a. Beragama Islam

 b. Baligh

 c. berjenis kelamin laki laki (jika sholat berjamaah ada kaum laki)

 d. berakal sehat

 e. mampu membaca

 f. bebas dari hadas kecil dan besar

 g. bebas dari pelat lidah (lafal yang diucapkan fasih tanpa terbata bata)

 h. bukan seorang makmum

5. di Shaf Terakhir (Kaum Wanita berada di belakang para Kaum Laki)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Richa2311 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22