Jenis agama yang diakui oleh pemerintah Indonesia menemukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari ryanfebriansyah8 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jenis agama yang diakui oleh pemerintah Indonesia menemukan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ada enam agama yang diakui di Indonesia yakni Islam, Kristen Protestan, Kristen Katolik, Hindu, Budha, dan Konghucu. Keenam agama itu memiliki kitab suci masing-masing yang memuat ajaran-ajaran tentang panduan kehidupan umat beragama dalam menjalani hidup.

Penjelasan:

Mian kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nesyaarmy07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jun 22