Berikut ini adalah pertanyaan dari asimanur02 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Islam adalah agama yang begitu sempurna. Islam tidak hanya mengajarkan umatnya tentang bagaimana berakhlak kepada sesama manusia. Islam juga mengajarkan umatnya bagaimana berakhlak kepada alam lingkungannya, hewan, tumbuhan, bahkan benda mati sekalipun. Alam ini diciptakan Allah Swt. dan menjadi milik Allah. Semua memiliki ketergantungan kepada –Nya. Milik –Nya lah semua yang ada dilangit dan yang ada di bumi. Namun demikian Allah Swt. mmpecayakan alam ini kepada manusia untuk dikelola dengan sebaik-baiknya. Berdasarkan deskripsi tersebut, bahwa manusia diberi amanah sebagai … dimukaA Khalifah
B khilafah
C kafilah
D kifalah
B khilafah
C kafilah
D kifalah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. khalifah
....................
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh WIZIEF dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Jun 22