30. cara menjaga kelestarian budaya daerah adalah ....

Berikut ini adalah pertanyaan dari lissa3798 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

30. cara menjaga kelestarian budaya daerah adalah ....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berikut beberapa cara melestarikan budaya daerah agar tidak hilang

1. Pendidikan tentang budaya daerah

2. Mengenali budaya daerah sendiri

3. Dilaksanakan lomba budaya daerah

4. Mendukung upaya pengembangan budaya daerah

5. Diadakan pentas seni daerah

6. Memilih budaya asing agar tidak mematikan budaya daerah dan nasional

7. Mengenalkan budaya daerah kepada orang lain

8. Mengadakan festival kebudayaan setiap tahun

9. Memasukkan unsur budaya daerah ke dalam kurikulum

10. Menggunakan produk buatan daerah

11. Memasukkan unsur budaya daerah ke dalam film

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ginantarigina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22