Prinsip obyektivitas merupakan salah satu prinsip yang harus diikuti dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari rhasmy4954 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Prinsip obyektivitas merupakan salah satu prinsip yang harus diikuti dalam melakukan evaluasi. berkaitan dengan hal tersebut, coba kemukakan pendapat anda mengenai beberapa prinsip tersebut!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. 1. Berorientasi pada pencapaian kompetensi. Penilaian yang Anda lakukan harus berfungsi untuk mengukur ketercapaian siswa dalam pencapaian kompetensi seperti yang telah ditetapkan dalam kurikulum.

2.Valid Penilaian yang Anda lakukan harus dapat mengukur apa yang seharusnya diukur. Untuk itu Anda memerlukan alat ukur yang dapat menghasilkan hasil pengukuran yang valid dan reliabel.

3. Adil Penilaian yang Anda lakukan harus adil untuk seluruh siswa. Siswa harus memperoleh kesempatan dan perlakuan yang sama. Contoh penilaian tidak adil yang sering kita temukan di lapangan, misalnya dalam tes tertulis guru menyediakan 10 butir soal.

4. Objektif Dalam menilai hasil belajar siswa Anda harus dapat menjaga objektivitas proses dan hasil penilaian. Objektivitas penilaian dipengaruhi oleh unsur subjektivitas penilai.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wantovandasan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 03 Aug 22