Berikut ini adalah pertanyaan dari Valna4887 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Dari pernyataan berikut, yang merupakan usaha khalifah ja’far al-mansur dalam membangunbani abbasiyah adalah
1) pengembangan ilmu pengetahuan
2) penertiban administrasi pemerintahan
3) pembinaan keamanan dan stabilitas pemerintahan dalam negeri
4) pembinaan politik luar negeri
5) perluasan wilayah
Pembahasan:
Khalifah Ja’far Al-Manshur merupakan khalifah kedua yang menjadi peletak dasar-dasar pemerintahan dan ekonomi pada Dinasti Abbasiyah. Di masa kepemimpinan Ja’far Al-Manshur, dikeluarkan beberapa kebijakan pada bidang pendidikan, ekonomi, sosial, dan militer.
Pelajari Lebih Lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang Jelaskan sejarah berdirinya dinasti abbasiyah yomemimo.com/tugas/24515407
#BelajarBersamaBrainly#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhan86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 03 Jan 23