1. Jelaskan dua fungsi tata lampu pada pertunjukan teater? 2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari japarden83sitorus pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Jelaskan dua fungsi tata lampu pada pertunjukan teater?2. Jelaskan dua fungsi tata suara pada pertunjukan teater? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Berfungsi :

  • menciptakan atau menghadirkan suasana yang dibawakan pemain.
  • untuk menerangi panggung untuk mendukung sebuah pementasan

2. Berfungsi :

  • untuk sarana penambah daya imaginasi sehingga lakon menjadi lebih hidup.
  • merangsang pengembangan ilusi

Penjelasan:

  1. Sebab, tanpa adanya cahaya, maka pementasan tidak akan terlihat. Secara umum itulah fungsi dari tata cahaya. Misalnya cahaya yang cenderung terang, menghadirkan kesan suasana pagi atau siang hari
  2. Dalam pertunjukan teater, suara memiliki peranan yang penting dalam menyampaikan cerita. Tata suara adalah pengaturan keluaran suara yang dihasilkan dari berbagai macam sumber bunyi seperti; suara aktor.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hennii530 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 31 Aug 22