Salah satu jenis latihan untuk meningkatkan otot punggung adalah *

Berikut ini adalah pertanyaan dari firdannisaa6364 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Salah satu jenis latihan untuk meningkatkan otot punggung adalah *

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gerakan Mencium Lutut

Penjelasan:

Gerakan mencium lutut bertujuan untuk melatih kelenturan otot punggung. Tata cara melakukan latihan dengan gerakan mencium lutut adalah sebagai berikut :

• Posisi awal duduk selonjor dengan kedua kaki rapat.

• Badan dibungkukkan hingga dagu menyentuh lutut, kedua tangan memegang sepatu, pandangan mata ke arah sepatu.

• Lakukan gerakan dengan menahan gerakan selama 8 hitungan atau bisa juga dilakukan berulang ulang selam 8 hitungan.

Rincian jawaban :

√PJOK

√SD 4,5,6

√OTOT PUNGGUNG

\boxed{\boxed{brainly mood}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 26 Jun 22