Berikut ini adalah pertanyaan dari Aizzarhix pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
ciri-ciri pantun apa saja
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Ciri ciri pantun yaitu
1. Terdiri dari empat baris setiap baitnya
2. Memiliki pola saja yaitu A-B-A-B
3. Memiliki sampirsn dan isi
4. Tiap larik terdiri atas 8 - 12 suku kata
Penjelasan:
Ada kera mirip manusia
Melihat Pohon yang berbuah
Ketika ada jawabannya
akan kusebut kan kata terimakasih
Pengertian Pantun
Pantun adalah Puisi lama atau karya sastra yang terdiri dari empat baris yang berisi sampiran dan isi
Jenis jenis nya
- Jenaka
- Cinta
- Pahlawan
- teka teki
- agama
- nasehat
- anak
- peribahasa
maaf kl pantunnya cacat :3
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Tono2749 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 04 Oct 22